February 2024

Hilang Kendali, Ambulans Angkut Pasien Terguling di Tanggamus Lampung : Okezone News

TANGGAMUS - Diduga hilang kendali akibat melaju dengan kecepatan tinggi, satu unit ambulans mengalami kecelakaan tunggal saat sedang membawa pasien, di Jalan Lintas Barat, Pekon Teba Bunuk, Kecamatan Kota Agung Barat, Kabupaten Tanggamus, Minggu (4/2/2024) sekitar pukul 02.45 WIB. Berdasarkan video yang diterima MNC Portal, terlihat kondisi ambulans terguling di tengah jalan....

Sosialisasikan Caleg di Pemilu 2024, Partai Perindo Gelar Bazar Murah di Sleman : Okezone News

SLEMAN – Program tebus minyak murah Partai Perindo, di Nogotirto, Gamping, Sleman, Yogyakarta, mendapat antusias ratusan warga masyarakat, terutama emak emak. Kegiatan dari Partai Perindo, yang dikenal dengan slogan untuk Indonesia sejahtera ini, juga sekaligus untuk mengenalkan para calon legislatif atau caleg, pada Pemilu 2024. Bazar murah ini juga dihadiri, Aswin Hudayan,...

Caleg Perindo Akan Buat Program Murah Berdikari dan Ciptakan Wirausaha untuk Milenial : Okezone News

    JAKARTA-Caleg Partai Perindo Dapil 8 Jakarta Selatan, Diska Resha Putra akan membuat program Murah Berdikari, yang mana membuat anak-anak muda mandiri dan menjadi salah satu program dalam mengantisipasi pengangguran. "Saya punya cita-cita kalau saya menang kita akan beri Murah Berdikari. Kita akan ciptakan dunia usaha yang dijalankan anak-anak muda, terutama karang...

Caleg Perindo Gelar Bazar Migor Murah, Ini Harapan Warga Medan Tembung : Okezone News

MEDAN - Partai Persatuan Indonesia (Perindo) menggelar bazar murah minyak goreng di Jalan Sering, Kelurahan Sidorejo Hilir, Kecamatan Medan Tembung, Kota Medan, Kamis (1/2/2024) siang. Bazar murah ini merupakan program nasional Perindo untuk membantu masyarakat yang kini terhimpit dengan mahalnya harga kebutuhan pokok, khususnya minyak goreng. Lewat bazar murah ini, warga...

Ramalan Zodiak 1 Februari 2024 untuk Aquarius dan Pisces : Okezone Lifestyle

RAMALAN zodiak 1 Februari 2024 yang bisa dibaca melalui artikel ini, akan memberikan gambaran singkat tentang prediksi dan peluang yang mungkin muncul pada setiap tanda zodiak. Silakan disimak di bawah ini uraian singkat tentang prediksi dari ahli astrologi Samir Jain, soal peruntungan dan nasib, seputar kehidupan secara umum, karir atau pun asmara percintaan...

Compare listings

Compare
WeCreativez WhatsApp Support
Coba tanyakan disini
👋Halo, apa yang bisa kami bantu